Dapatkan Secara Gratis Soal PAT PKn Kelas 11 SMA MA SMK Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban Full Pembahasan

- 5 Juni 2022, 20:00 WIB
Ilustrasi soal PAT PKn kelas 11 SMA MA SMK beserta kunci jawaban
Ilustrasi soal PAT PKn kelas 11 SMA MA SMK beserta kunci jawaban /*/Mantrasukabumi.com/PIXABAY/geralt / 24478 images

Jawaban: c.

Pembahasan:

Mengembangkan diri dan melaksanakan pendidikan adalah salah satu hak asasi manusia. Sebagaimana yang dijelaskan dalam pasal 28 C ayat 1 UUD 1945 yang bunyinya setiap orang berhak mengembangkan diri melalui pemenuhan kebutuhan dasarnya, berhak mendapat pendidikan dan memperoleh manfaat dari ilmu pengetahuan dan teknologi, seni dan budaya, demi meningkatkan kualitas hidupnya dan demi kesejahteraan umat manusia.

7. berikut yang tidak termasuk isi Dekrit Presiden 5 juli 1959, yaitu ….

a. menetapkan pembubaran konstituante
b. pembubaran seluruh partai politik
c. menetapkan UUD 1945 berlaku kembali
d. menetapkan tidak berlakunya UUDS 1950
e. pembentukan MPRS dan DPAS

Jawaban: b.

Pembahasan:
Presiden Soekarno mengeluarkan Dekrit Presiden 5 Juli 1959 yang berisi mengenai hal-hal
berikut:
1. menetapkan pembubaran konstituante
2. menetapkan UUD 1945 berlaku kembali dan tidak berlakunya UUDS 1950, serta
3. pembentukan MPRS dan DPAS

8. Dalam UUD 1945 pasal 34 menjelaskan hak warga negara untuk mendapatkan ….
a. persamaan kedudukan dihadapkan hukum
b. kehidupan
c. pekerjaan yang layak
d. jaminan sosial
e. pembiayaan pendidikan dasar

Jawaban: d.

Pembahasan:

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah