AYO BELAJAR Soal PAT IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 2 Kurikulum 2013 Pilihan Ganda Full Kisi-kisi UAS Tahun 2022

- 7 Juni 2022, 12:30 WIB
Kumpulan latihan soal PAT UAS IPA Ilmu Pengetahuan Alam kelas 8 SMP MTs semester 2 dan kisi-kisi ujian dalam pilihan ganda Kurikulum 2013
Kumpulan latihan soal PAT UAS IPA Ilmu Pengetahuan Alam kelas 8 SMP MTs semester 2 dan kisi-kisi ujian dalam pilihan ganda Kurikulum 2013 /*/mantrasukabumi.com/PIxabay/geralt / 24498 images

MANTRA SUKABUMI - Simak di bawah ini latihan soal PAT mapel IPA (Ilmu Pengetahuan Alam) bagi kelas 8 SMP MTs di semester 2.

Perlu diketahui, latihan soal pilihan ganda PAT IPA kelas 8 SMP MTs ini merupakan versi terbaru dari Kurikulum 2013.

Selain itu, latihan soal PAT Ilmu Pengetahuan Alam ini juga bisa dijadikan kis-kisi soal UAS ujian Tahun 2022.

Baca Juga: 20 Kumpulan Soal PAT IPA Kelas 7 SMP MTs Semester 2 Berikut Kisi-kisi dan Kunci Jawaban

Penasaran seperti apa latihan soal PAT UAS IPA kelas 8 SMP MTs sebagai kisi-kisi yang kami bahas? yuk simak selengkapnya di bawah ini.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id pada Selasa, 7 Juni 2022, berikut kisi-kisi latihan soal PAT UAS IPA kelas 8 SMP MTs semester 2 pilihan ganda lengkap kunci jawaban.

Berikanlah tanda berupa silang (X) pada setiap jawaban yang paling benar dan tepat!

1. Ayman sedang menikmati bakso, tiba-tiba ia tersedak, pemicu terjadinya tersedak secara ilmiah disebabkan karena. …

A. lambung yang disenggol seseorang
B. kontraksi antara lidah dan panas makanan
C. terdapat epiglotis yang menutup jika makanan lewat
D. makanan mengganjal di faring dan gagal masuk ke organ pencernaan (lambung)

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x