TERUPDATE! Kumpulan Latihan Soal Pretest Pendidikan Profesi Guru 'PPG' Dalam Jabatan Lengkap Kunci Jawaban

- 29 Juni 2022, 13:20 WIB
Kumpulan contoh soal pretest Pendidikan Profesi Guru atau PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 lengkap dengan kunci jawaban
Kumpulan contoh soal pretest Pendidikan Profesi Guru atau PPG Dalam Jabatan Tahun 2022 lengkap dengan kunci jawaban /Pixabay/ StartupStockPhotos.

 

MANTRA SUKABUMI - Kali ini kami sajikan kumpulan latihan soal pretest Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan dilengkapi kunci jawaban.

Untuk anda yang ingin mengikuti pretest Pendidikan Profesi Guru (PPG), sebaiknya banyak-banyak belajar soal pretest Pendidikan Profesi Guru.

Setelah PPG 2022 Tahap 1 berakhir, pemerintah dijadwalkan akan membuka kembali PPG Dalam Jabatan priode selanjutnya.

Baca Juga: Contoh Latihan Soal PPG Prajabatan 2022 Tes Substantif Dilengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan

Untuk mendukung kelancaran seleksi akademik PPG Dalam Jabatan priode berikutnya, maka inilah latihan soal pretest PPG terbaru untuk anda lengkap dengan kunci jawabannya.

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman jalurppg.id, pada Rabu, 29 Juni 2022, inilah latihan soal pretest PPG terbaru, lengkap dengan kunci jawabannya.

1. Dalam kaitannya dengan upaya memotivasi belajar siswa dan agar proses pembelajaran berlangsung efektif, maka guru perlu mengacu pada...

a. Metode pembelajaran
b. Pendekatan pembelajaran
c. Strategi pembelajaran
d. Gaya pembelajaran
e. Kemampuan belajar

Jawaban : C

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah