Ketentuan dan Larangan yang Wajib diikuti bagi Pelaksana Kegiatan MPLS Tahun 2022 Jenjang SD dan SMP

- 14 Juli 2022, 12:30 WIB
Ketentuan dan larangan yang harus dipatuhi bagi penyelenggara MPLS tahun ajaran 2022-2023 jenjang SD dan SMP .
Ketentuan dan larangan yang harus dipatuhi bagi penyelenggara MPLS tahun ajaran 2022-2023 jenjang SD dan SMP . /pexels.com/@rodnae-prod

MANTRA SUKABUMI - Kegiatan penyelenggaraan MPLS tahun 2022 jenjang SD, SMP akan segera dimulai.

Bagi sekolah yang akan melaksanakan kegiatan MPLS tahun 2022 diharapkan mengikuti ketentuan yang sudah dibuat.

Selain itu, pelaksanaan MPLS juga harus mentaati larangan yang harus diikuti oleh pihak penyelenggara sekolah yang bersangkutan.

Baca Juga: Inilah Yel Yel MPLS 2022, Cocok untuk Siswa Baru SMP SMA SMK, Dijamin Bikin Kelompokmu Super Meriah

Perlu diketahui, MPLS ini adalah pengganti MOS sesuai dengan Permendikbud nomor 18 tahun 2016.

Pada masa MPLS ini aktivitas harus berisikan edukatif dan menyenangkan sehingga para peserta didik baru mengenali ekosistem sekolah.

Sehingga para siswa baru bisa menyesuaikan diri dengan lingkungan baru, tempat mereka bermain dan belajar menuntut ilmu, mengembangkan potensi dan prestasi serta karakternya.

Untuk kelancaran kegiatan MPLS ada beberapa yang wajib dipahami yakni ketentuan umum dan wajib serta larangan yang perlu diperhatikan oleh penyelenggara pihak sekolah.

Dilansir mantrasukabumi.com dari Buku Saku Informasi MPLS tahun 2022 jenjang SD dan SMP pada Kamis, 14 Juli 2022, berikut ketentuan dan larangan yang wajib diikuti pada penyelenggaraan MPLS tahun 2022.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x