Kunci Jawaban Matematika Materi Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Pecahan Kelas 5 SD MI Halaman 16

- 2 Agustus 2022, 19:10 WIB
Kunci Jawaban Matematika Materi Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Pecahan Kelas 5 SD MI Halaman 16
Kunci Jawaban Matematika Materi Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Pecahan Kelas 5 SD MI Halaman 16 /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/akshayapatra / 38 images

MANTRA SUKABUMI - Inilah kunci jawaban Matematika Materi penjumlahan dan pengurangan bilangan pecahan kelas 5 SD MI halaman 16 semester 1 tahun 2022.

Bagi adik-adik kelas 5 SD MI yang masih belum paham mengenai materi penjumlahan dan pengurangan bilangan pecahan, kunci jawaban ini dapat kalian pahami.

Dalam kunci jawaban ini terdapat sebanyak enam butir soal yang dapat kalian jadikan referensi atau tambahan bahan ajar pada materi tersebut.

BACA JUGA: Kunci Jawaban Matematika Halaman 42 Kelas 8 SMP MTs Buku Paket Siswa Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018

Sehingga soal atau latihan yang akan di berikan guru adik-adik di satuan pendidikan masing-masing akan dengan mudah kalian kerjakan.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id pada Selasa 2 Agustus 2022, inilah kunci jawaban Matematika halaman 15 yang dapat kami paparkan.

Soal Uraian.

1. Populasi penduduk dari suku Jawa adalah 2/5 dari penduduk Indonesia, dan penduduk dari suku Sunda adalah 3/20 dari penduduk Indonesia. Berapa bagian populasi penduduk suku Jawa dan suku Sunda di Indonesia?

kunci jawaban: 2/5 + 3/20 = 8/20 + 3/20 = 11/20

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x