Ayat yang Berkaitan dengan Ilmu Pengetahuan Soal PAI Kelas 10 SMA MA Ini Kunci Jawaban Hal 164 Kurikulum 2013

- 18 Agustus 2022, 10:00 WIB
Kunci Jawaban PAI Kelas 10 SMA Halaman 164 Tentang Ayat yang Berkaitan dengan Ilmu Pengetahuan Kurikulum 2013
Kunci Jawaban PAI Kelas 10 SMA Halaman 164 Tentang Ayat yang Berkaitan dengan Ilmu Pengetahuan Kurikulum 2013 /pexels.com/lilartsy.

Jawaban:

Anda dapat menghafalkan lafadz QS. at-Taubah/9: 122 dan kemudian bacakan dengan tartil di depan kelas/guru.

Berikut adalah lafadz QS. at-Taubah/9: 122

وَمَا كَانَ الْمُؤْمِنُوْنَ لِيَنْفِرُوْا كَاۤفَّةًۗ فَلَوْلَا نَفَرَ مِنْ كُلِّ فِرْقَةٍ مِّنْهُمْ طَاۤىِٕفَةٌ لِّيَتَفَقَّهُوْا فِى الدِّيْنِ وَلِيُنْذِرُوْا قَوْمَهُمْ اِذَا رَجَعُوْٓا اِلَيْهِمْ لَعَلَّهُمْ يَحْذَرُوْنَ

Artinya: "Dan tidak sepatutnya orang-orang mukmin itu semuanya pergi (ke medan perang). Mengapa sebagian dari setiap golongan di antara mereka tidak pergi untuk memperdalam pengetahuan agama mereka dan untuk memberi peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali, agar mereka dapat menjaga dirinya."

2. Carilah ayat lain yang berkaitan dengan ilmu pengetahuan.

Jawaban:

Berikut adalah ayat yang berkaitan dengan ilmu pengetahuan

QS. Al-Mujadalah Ayat 11

يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اِذَا قِيْلَ لَكُمْ تَفَسَّحُوْا فِى الْمَجٰلِسِ فَافْسَحُوْا يَفْسَحِ اللّٰهُ لَكُمْۚ وَاِذَا قِيْلَ انْشُزُوْا فَانْشُزُوْا يَرْفَعِ اللّٰهُ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا مِنْكُمْۙ وَالَّذِيْنَ اُوْتُوا الْعِلْمَ دَرَجٰتٍۗ وَاللّٰهُ بِمَا تَعْمَلُوْنَ خَبِيْرٌ

Halaman:

Editor: Ilham Hambali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah