Kisi-kisi Soal UTS PTS PAI Kelas 2 SD MI Semester 1, Terlengkap dengan Kunci Jawaban 2022

- 29 Agustus 2022, 07:00 WIB
Kumpulan Kisi-kisi Soal  PAI yang Disusun untuk Bahan Latihan Kelas 2 SD MI Jelang UTS PTS Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun 2022
Kumpulan Kisi-kisi Soal PAI yang Disusun untuk Bahan Latihan Kelas 2 SD MI Jelang UTS PTS Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun 2022 /pexels.com/Tirachard Kumtanom

7. Contoh sifat sederhana adalah ....
a. Memakai baju yang maha-mahal
b. Suka memakai banyak perhiasan
c. Membeli kebutuhan seperlunya

Jawaban: C

8. Kita tidak boleh hidup boros. Karena hidup boros adalah teman dari ...
a. Setan
b. Malaikat
c. Orang baik

Jawaban: A

9. Orang islam yang tidak mau mengerjakan solat akan ...
a. Berdosa
b. Mendapat pahala
c. Mendapat ampunan

Jawaban: A

10. Kita berwudu menggunakan ...
a. Batu
b. Minyak
c. Air

Jawaban: C

Disclaimer: soal UTS PTS PAI kelas 2 SD MI semester 1 kurikulum 2013 lengkap kunci jawaban ini dibuat berdasarkan buku paket mata pelajaran Kurikulum 2013 dan di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Halaman:

Editor: Riska Haryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah