Kisi-kisi Soal UTS PTS PAI Kelas 2 SD MI Semester 1, Terlengkap dengan Kunci Jawaban 2022

- 29 Agustus 2022, 07:00 WIB
Kumpulan Kisi-kisi Soal  PAI yang Disusun untuk Bahan Latihan Kelas 2 SD MI Jelang UTS PTS Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun 2022
Kumpulan Kisi-kisi Soal PAI yang Disusun untuk Bahan Latihan Kelas 2 SD MI Jelang UTS PTS Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun 2022 /pexels.com/Tirachard Kumtanom

 

MANTRA SUKABUMI - Kisi-kisi soal UTS PTS mata pelajaran PAI (Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti) ini disusun khusus untuk kelas 2 SD MI.

Kisi-kisi soal UTS PTS PAI ini bisa adik-adik kelas 2 SD MI manfaatkan sebagai bahan belajar dirumah jelang ujian semester 1.

Selain itu, soal PAI ini diprediksi akan muncul pada saat pelaksanaan UTS PTS tahun ajaran 2022-2023.

Baca Juga: Bocoran Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS PAI Kelas 7 SMP MTS Semester 1 Terbaru Tahun Ajaran 2022-2023

Tersedia kumpulan kisi-kisi soal UTS PTS kelas 2 SD MI PAI dalam bentuk pilihan ganda dan sudah dilengkapi dengan kunci jawaban.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id berikut soal UTS PTS PAI kelas 2 SD MI dengan kunci jawaban dibawah ini.

1. Sebelum solat kita harus ...
a. Tidur
b. Wudu
c. Makan

Jawaban: B

2. Contoh sifat sederhana adalah ....
a. Memakai baju yang maha-mahal
b. Suka memakai banyak perhiasan
c. Membeli kebutuhan seperlunya

Halaman:

Editor: Riska Haryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah