Negara yang Dijuluki Sebagai Negara SERIBU PENGGODA Adalah? Kunci Jawaban Tematik Kelas 6 SD MI Terupdate 2022

- 6 September 2022, 19:50 WIB
Kunci jawaban Tematik kelas 6 SD MI Tema 1 Subtema 1 dan 2 mengenai negara ASEAN yang dijuluki sebagai negara seribu penggoda
Kunci jawaban Tematik kelas 6 SD MI Tema 1 Subtema 1 dan 2 mengenai negara ASEAN yang dijuluki sebagai negara seribu penggoda /Pixabay/Pixabay

 

MANTRA SUKABUMI - Simak pembahasan soal UTS dan PTS Tematik Tema 1 Subtema 1 dan 2 kelas 5 SD MI terupdate 2022

Soal UTS PTS Tematik yang dibahas di bawah ini merupakan soal yang diprediksi muncul pada PTS semester ganjil mendatang.

Muatan pelajaran yang dibahas meliputi IPA, Bahasa Indonesia, IPS dan PKN.

Baca Juga: 15 Soal PG UTS PTS Tematik Tema 1 Subtema 1 dan 2 Kelas 6 SD MI, Kunci Jawaban Selamatkan Makhluk Hidup

Salah satu materi IPS yang muncul yaitu mengenai ASEAN dan negara yang dijuluki sebagai negara Seribu Penggoda.

Soal yang disediakan telah dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan.

ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) merupakan sebuah organisasi dengan tujuan mensejahterakan dan memajukan negara di Asia Tenggara.

Adapun anggota dari negara ASEAN yaitu Indonesia (negara pendiri), Malaysia (negara pendiri), Singapura (negara pendiri), Filipina (negara pendiri), Thailand (negara pendiri), Brunei Darussalam (bergabung 7 Januari 1984), Vietnam (bergabung 28 Juli 1995), Laos (bergabung 23 Juli 1997), Myanmar (bergabung 23 Juli 1997) dan Kamboja (bergabung 30 April 1999).

Penasaran seperti apa soalnya? Yuk simak pembahasan selengkapnya di bawah ini.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x