Soal dan Kunci Jawaban PTS Prakarya Kelas 10 SMA SMK Plus Kisi-kisi UTS Semester 1 Tahun Ajaran 2022 2023

- 24 September 2022, 16:40 WIB
Soal dan Kunci Jawaban PTS Prakarya Kelas 10 SMA SMK Plus Kisi-kisi UTS Semester 1 Tahun Ajaran 2022 2023
Soal dan Kunci Jawaban PTS Prakarya Kelas 10 SMA SMK Plus Kisi-kisi UTS Semester 1 Tahun Ajaran 2022 2023 /unsplash.com

22. Agar box motor yang dihasilkan memberikan kesan anti pecah, material yang diperlukan berupa …
A. Resin
B. Katalis
C. Fiber
D. Talk
E. Silikon

23. Berikut pengaruh transportasi terhadap lingkungan mengakibatkan hal-hal sebagai berikut, kecuali …
A. Polusi suara
B. Polusi udara
C. Kemacetan
D. Kemajuan usaha
E. Tingkat kecelakaan

24. Berikut biaya-biaya yang mungkin terjadi dalam fungsi penyimpanan logistik, kecuali biaya …
A. Muat barang
B. Pergudangan
C. Bongkar barang
D. Penyimpanan
E. Penambahan barang

25. Berikut pihak yang melakukan koordinasi waktu pengambilan dan pengantaran barang untuk beberapa pengirim dengan cara konsolidasi agar dapat mencapai operasional yang efisien, yaitu …
A. Shipper
B. Receiver
C. Carrier
D. Public
E. Government

ESSAY

1. Sebutkan 5 contoh tanaman budidaya ditempat asalmu tinngal
2. Jelaskan pengertian budidaya
3. Ujang membudidayakan jamur tiram dengan jumlah 100 baglog. Setiap hari dia panen dari 10 baglog dengan rata-rata per 1 baglognya 250 gram. Dari masing-masing baglog bisa dipanen setiap 10 hari dalam rentang 90 hari. Jika harga jamur per 1 kgnya Rp. 10.000,- . berapa uang yang dihasilkan selama 1 bulan (1bulan = 30 Hari).

Baca Juga: Soal PTS Dilengkapi Kisi-kisi dan Kunci Jawaban PJOK Kelas 11 SMA MA SMK Semester 1 Kurikulum Merdeka
4. Jelaskan perkembang-biakan jamur tiram secara aseksual dan seksual
5. Seseorang membuat baglog jamur tiram dengan ukuran baglog seberat 1000 gram dengan komposisi 60% serbuk kayu gergaji, air 15% , dedak 15% , kapur 3% .
a. Berapa gram masing-masing campuran tersebut
b. Berapa gram tepung jagung yang terdapat dalam baglog tersebut

Disclaimer : Soal UTS PTS diatas dibuat oleh tenaga pendidikan ahli yang sesuai dengan bidangnya.

Soal UTS PTS diatas bisa saja tidak sesuai dengan yang aslinya dan dibuat sebagai bahan soal latihan dan referensi.

Kunci jawaban tidak mutlak 100% benar.***

Halaman:

Editor: Ina Herlina

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah