Soal dan Kunci Jawaban Tematik Kelas 4 SD MI UTS PTS, Lengkap Bocoran Kisi-kisi Kurikulum Merdeka

- 26 September 2022, 16:30 WIB
Ilustrasi Kunci jawaban UTS Tematik kelas 4 SD MI lengkap bocoran kisi-kisi soal PTS materi pembelajaran Kurikulum Merdeka.
Ilustrasi Kunci jawaban UTS Tematik kelas 4 SD MI lengkap bocoran kisi-kisi soal PTS materi pembelajaran Kurikulum Merdeka. /*/unsplash.com

MANTRA SUKABUMI - Inilah soal dan kunci jawaban Tematik kelas 4 SD MI lengkap bocoran kisi-kisi materi kurikulum merdeka.

Di artikel ini telah kami siapkan soal UTS PTS berupa soal pilihan ganda untuk kelas 4 SD MI semester ganjil.

Dalam soal UTS PTS kelas 4 SD MI ini kami sajikan soal dengan soal Tematik, sehingga adik-adik akan lebih mudah untuk belajar dan memahami soalnya.

Baca Juga: Contoh Soal PTS UTS PJOK Kelas 5 SD MI Semester 1 Tahun Ajaran 2022-2023 Full Kunci Jawaban Pilihan Ganda

Agar tidak semakin penasaran dengan soal-soal yang diberikan, maka simaklah dan dipelajari soal pilihan ganda yang dilengkapi dengan jawaban.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id, pada Senin 26 September 2022, Inilah soal dan kunci jawaban Tematik kelas 4 SD MI yang dapat kami ulas.

I. Berikan tanda silang (x) pada jawaban yang benar !

1. Konsep yang terdapat pada Pembangunan masjid istiqlal dan gereja katedral secara berdekatan adalah…
a. Konsep persatuan dan kesatuan
b. Konsep Persatuan dan kebangsaan
c. Konsep Persatuan dan kebersamaan
d. Konsep persatuan dan pembangunan
Jawaban: A

2. Pakaian adat yang ada pada setiap daerah di Indonesia menunjukkan adanya …. di Indonesia.
a. Kebersamaan
b. Keberagaman
c. Persatuan
d. Kesatuan
Jawaban: B

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x