Kisi-kisi Terkini Soal PAS TKJ Kelas 11 SMK Semester 1 Tahun Pelajaran 2022-2023 Berikut Kunci Jawaban

- 29 November 2022, 04:02 WIB
Kisi-kisi soal dan kunci jawaban UAS PAS.
Kisi-kisi soal dan kunci jawaban UAS PAS. /*/unsplash.com

7. Dibawah ini yang termasuk jenis-jenis TCP adalah..
a. Komunikasi Suara, Radio, Data
b. Bandwidge
c. SMTP, FTP, dan Telnet
d. DNS, IP, FTP
e. Transmitter, Router, dan IP.

Jawaban : C

8. Mail Transfer Protocol (SMTP) adalah protokol pada jaringan internet yang berfungsi untuk..
a. Mengirimkan pesan email agar tepat waktu dan efisien kepada penerima
b. Menerima email
c. Menambahkan IP Address
d. Membuat database email
e. Mengumpulkan email yang masuk

Jawaban : A

Baca Juga: Kisi-kisi dan Soal PAS UAS Bahasa Sunda Kelas 12 SMA MA SMK Semester 1 Tahun Pelajaran 2022-2023

9. Suatu sistem yang memungkinkan nama suatu host pada jaringan komputer atau internet ditranslasikan menjadi IP address disebut ….
a. DNS
b. Gateway
c. Protokol
d. DHCP
e. Ipconfig

Jawaban : A

10. Setelah kita menginstall sistem operasi Windows, hal yang harus dilakukan berikutnya adalah
a. Menginstall driver
b. Menginstall photoshop
c. Menginstall VirtualBox
d. Mengubah Wallpaper
e. Merakit komputer

Jawaban : A

11. Angka 32 bit yang digunakan untuk membedakan Net ID dan Host ID disebut…..
a. Default Gateway
b. Subnet Mask
c. IP Privite
d. IP Broadcast
e. IP Public

Halaman:

Editor: Ahmad Junaedi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x