Kisi-kisi Terkini Soal PAS TKJ Kelas 11 SMK Semester 1 Tahun Pelajaran 2022-2023 Berikut Kunci Jawaban

- 29 November 2022, 04:02 WIB
Kisi-kisi soal dan kunci jawaban UAS PAS.
Kisi-kisi soal dan kunci jawaban UAS PAS. /*/unsplash.com

21. IP Address 126.46.5.6 adalah IP Address kelas..
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

Jawaban : C

22. Yang bukan merupakan varian sistem operasi jaringan berbasis GUI yang menggunakan basis Linux adalah…..
A. Redhat
B. Mandrake
C. Caldera
D. Debian
E. Fortran

Jawaban :

23. Jenis-jenis sistem operasi jaringan yang dapat digunakan sebagai server dalam jaringan adalah sebagai berikut, kecuali...
A. Windows NT
B. Redhat
C. DebianD
D. Star Bugs
E. San Solaris

Jawaban : D

24. ....adalah server yang digunakan untuk mengetahui IP Address suatu host lewat host name-nya.
a. DNS
b. DHCP
c. FTP
d. Database
e. Mail Server

Jawaban : A

Baca Juga: Soal PAS UAS dan Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 11 SMA MA SMK Semester 1 Tahun Pelajaran 2022-2023

25. File transfer protocol (FTP) merupakan protokol yang bertugas untuk...
a. Menjembatani pertukaran informasi di dalam suatu komputer seperti mengunduh dan menggah file
b. Meminjamkan IP Address
c. Memberikan layanan database
d. Transfer file antara email
e. Mengubah IP Address menjadi domain

Halaman:

Editor: Ahmad Junaedi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x