Bank Soal PAS Tema 1 Kelas 2 SD MI Semester 1 Kisi -Kisi dan Kunci Jawaban Standar Kurikulum K13

- 1 Desember 2022, 07:18 WIB
Bank Soal PAS Tema 1 Kelas 2 SD MI Semester 1 Kisi -Kisi dan Kunci Jawaban Standar Kurikulum K13
Bank Soal PAS Tema 1 Kelas 2 SD MI Semester 1 Kisi -Kisi dan Kunci Jawaban Standar Kurikulum K13 /Pexels.com/Oleksandr Pidvalnyi

18. Gabungan kata yang memiliki arti berbeda dengan kata asalnya disebut ......
a. sajak
b. peribahasa
c. Ungkapan
d. phrase
Jawaban: c

19. Didi adalah seorang Kutu buku. Kutu buku mempunyai arti
a. rajin membersihkan buku
b. rajin membaca buku
c. rajin belajar
d. rajin membeli buku
Jawaban: b

Baca Juga: Bocoran Kisi-kisi UAS Soal IPA Kelas 7 SMP MTs Semester 1, Kunci Jawaban PAS Terbaru 2022

20. Pengamalan sila ke berapakah yang ditunjukkan oleh gambar dibawah ini?
a. satu
b. tiga
c. dua
d. empat
Jawaban: a

Disclaimer: soal PAS UAS kelas 2 SD MI ini dibuat di bawah pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x