20 Latihan Soal UAS PAS IPA Kelas 7 SMP MTs Semester 1 Kurikulum Merdeka Belajar 2022, Kunci Jawaban Akurat

- 5 Desember 2022, 20:55 WIB
20 Latihan Soal UAS PAS IPA Kelas 7 SMP MTs Semester 1 Kurikulum Merdeka Belajar 2022, Kunci Jawaban Akurat
20 Latihan Soal UAS PAS IPA Kelas 7 SMP MTs Semester 1 Kurikulum Merdeka Belajar 2022, Kunci Jawaban Akurat /*/mantrasukabumi.com

5. Dalam mempelajari kajian IPA, kita dapat melakukan kegiatan pengukuran. Sesuatu yang dapat diukur dan memiliki nilai disebut...

a. Fisika
b. Pengukuran
c. Besaran
d. Satuan

Jawaban: c

Baca Juga: Kisi-kisi dan Soal UAS PAI Kelas 7 MTs SMP Semester 1 Tahun 2022-2023 Full Kunci Jawaban

6. Berikut yang bukan merupakan pengaruh gaya pada suatu benda adalah...

a. Gaya menyebabkan benda diam menjadi bergerak
b. Gaya dapat menyebabkan perubahan kecepatan benda
c. Gaya dapat mengubah bentuk benda
d. Gaya dapat mengubah massa benda

Jawaban: d

7. Jika massa jenis benda lebih besar dibanding massa jenis cairan, maka benda akan...

a. Tenggelam
b. Melayang
c. Mengapung
d. Diam saja

Jawaban: a

Halaman:

Editor: Ina Herlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x