Kisi-kisi Soal PAS Tema 1 Kelas 5 SD MI Semester 1 dan Kunci Jawaban UAS Bentuk PG Terbaru Tahun 2022

- 11 Desember 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi, Terbaru bentuk pilihan ganda latihan soal PAS semester 1 tentang Tema 1 kelas 5 SD MI dilengkapi dengan prediksi kunci jawaban.
Ilustrasi, Terbaru bentuk pilihan ganda latihan soal PAS semester 1 tentang Tema 1 kelas 5 SD MI dilengkapi dengan prediksi kunci jawaban. /*/Pixabay / Darkmoon_Art.

MANTRA SUKABUMI - Sebelum mengikuti PAS (Penilaian Akhir Semester), alangkah baiknya adik-adik mempelajari soal yang diprediksi muncul pada pelaksanaannya nanti.

Oleh karena itu, dibawah ini terdapat kumpulan soal PAS Tema 1 untuk kelas 5 SD MI yang sudah dilengkapi dengan kunci jawaban.

Kumpulan soal PAS Tema 1 tersebut bisa dimanfaatkan sebagai bahan berlatih dirumah dengan sebaik-baiknya.

Baca Juga: Kunci Jawaban UAS Semester 1 Kurikulum Merdeka, Lengkap Kisi-kisi Soal PAS PAI Kelas 4 SD MI

Contoh soal PAS Tema 1 ini terdiri dari 10 pertanyaan dalam bentuk pilihan ganda atau PG.

Dilansir mantrasukabumi.com dari Buku Kemendikbud, berikut ini kisi-kisi latihan soal PAS Tema 1 buku Tematik kelas 5 SD MI disertai kunci jawaban. 

Bacalah teks dibawah ini!

Gotong Royong Modal Dasar Pembangunan

Gotong royong merupakan modal dasar bagi terciptanya suasana kemasyarakatan yang harmonis. Mengapa demikian? Karena dengan bergotong royong, masyarakat akan sering melakukan silaturahmi dan kerja sama, sehingga terjalinlah solidaritas. Seiring dengan munculnya rasa solidaritas inilah, akan muncul juga rasa empati dan simpati di antara masyarakat yang akan mempererat dan memperkuat hubungan masyarakat.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x