Latihan Soal UTS PTS Pelajaran PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2 TA 2022-2023 Plus Kunci Jawaban

- 1 Maret 2023, 20:15 WIB
Latihan Soal UTS PTS Pelajaran PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2 TA 2022-2023 Plus Kunci Jawaban
Latihan Soal UTS PTS Pelajaran PAI Kelas 7 SMP MTs Semester 2 TA 2022-2023 Plus Kunci Jawaban /pexels.com

  MANTRA SUKABUMI - Yuk simak contoh latihan soal UTS PTS semester 2 pelajaran PAI (Pendidikan Agama Islam) kelas 7 SMP MTs.

Pelajaran PAI akan muncul saat pelaksanaan UTS PTS, maka diharapkan adik-adik kelas 7 SMP MTs sudah memiliki persiapan untuk menghadapinya.

Soal PAI bisa dianggap susah jika adik-adik tidak belajar terlebih dahulu, oleh katena itu simak di bawah ini referensi soal UTS PTS lengkap kunci jawaban.

Baca Juga: Terbaru, Kisi-kisi Soal PTS Matematiak Kelas 10 SMA MA SMK Semester 2, Cek Kunci Jawabnnya

Latihan soal terdiri dari 15 pertanyaan dalam bentuk pilihan ganda, disediakan kunci jawaban agar mudah saat menghafal.

Tunggu apalagi, yuk perhatikan setiap pertanyaan latihan soal PAI yang ada dan cermati dengan baik.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu 1 Matet 2023 berikut latihan soal dan kunci jawaban PAI kelas 7 SMP MTs.

1. Mahmud selalu menyadari perasaan orang lain, berbahagia dengan kebahagiaan orang lain dan bersedih dengan kesedihan orang lain serta selalu bertindak membantu orang yang membutuhkan, yang dilakukan Mahmud adalah sikap...
A. istiqamah
B. amanah
C. jujur
D. empati
Jawaban D

2. Allah SWT sudah menciptakan makhluk yang terbuat dari cahaya (nur) dan mempunyai sifat senantiasa taat dan patuh terhadap perintah Allah SWT serta tidak pernah beraksiat kepada-Nya. Kita sebagai seorang mukmin wajib mempercayai dan menyakini adanya makhuk yang Allah SWT. ciptakan tersebut.
Pernyataan di atas menunjukan iman kepada rukun iman yang ke...
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Jawaban B

3. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
1. Membiarkan apa kata orang lain
2. Memaafkan kesalahan orang lain
3. Merendahkan diri kepada orang lain
4. Merasakan apa yang dirasakan orang lain
5. Mengikuti apa yang dikatakan orang lain
Dari pernyataan tersebut yang termasuk sikap sosial yang baik adalah...
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 2 dan 5
D. 3 dan 5
Jawaban B

4. Fenomena hancurnya alam semesta merupakan gambaran terjadinya hari kiamat. Allah SWT memberikan tugas kepada malaikat untuk meniup sangsakala pada tiupan pertama hancurnya alam semesta. Malaikat tersebut adalah...
A. Jibril
B. Mikail
C. Raqib
D. Israfil
Jawaban A

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x