50 Kumpulan Soal dan Kisi-kisi Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP MTs, Lengkap dengan Kunci Jawaban 2023

- 17 Maret 2023, 13:31 WIB
50 Kumpulan Soal dan Kisi-kisi Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP MTs, Lengkap dengan Kunci Jawaban 2023
50 Kumpulan Soal dan Kisi-kisi Ujian Sekolah US IPA Kelas 9 SMP MTs, Lengkap dengan Kunci Jawaban 2023 /pexels.com

43. Berapakah jumlah volume udara residu yang terjadi di dalam paru-paru?

A. 2000 mL
B. 1500 mL
C. 1000 mL
D. 500 mL

Jawaban: C

Baca Juga: Kumpulan Soal UTS PTS BTQ Kelas 3 Semester 2 Tahun 2023 Lengkap Prediksi Kunci Jawaban

44. Magnet memiliki 2 kutub yaitu kutub utara dan selatan. Jika kutub-kutub yang senama didekatkan maka akan …

A. Tarik menarik
B. Tolak menolak
C. Dorong mendorong
D. Berdekatan

Jawaban: B

45. Benda yang dapat ditarik kuat oleh magnet seperti, besi baja, kobalt, dan nikel, disebut …

A. Feromagnetik
B. Diamagnetik
C. Paramagnetic
D. Nanomagnetik

Jawaban: A

Halaman:

Editor: Ahmad Junaedi

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah