50 Kisi-kisi Soal AM Asesmen Madrasah SKI Kelas 6 MI Tahun Pelajaran 2022-2023 dan Kunci Jawaban UM Terlengkap

- 9 Mei 2023, 09:15 WIB
Kisi-kisi Soal AM Assesmen Madrasah SKI Kelas 6 MI Tahun Pelajaran 2022-2023 dan Kunci Jawaban
Kisi-kisi Soal AM Assesmen Madrasah SKI Kelas 6 MI Tahun Pelajaran 2022-2023 dan Kunci Jawaban /*/mantrasukabumi.com

MANTRA SUKABUMI - Inilah kisi-kisi soal AM Asesmen Madrasah untuk Kelas 6 MI pelajaran SKI (Sejarah Kebudayaan Islam).

Pembahasan kisi-kisi soal SKI ini dimanfaatkan sebagai bahan materi belajar dan menghafal di Rumah sebelum pelaksanaan Asesmen Madrasah atau Ujian Madrasah Kelas 6 MI tiba.

Tersedia 50 kisi-kisi soal pembahasan SKI lengkap kunci jawaban pilihan ganda Tahun Pelajaran 2022-2023.

Baca Juga: Full Kisi-kisi Soal dan Kunci Jawaban SAJ Sumatif Akhir Jenjang Bahasa Sunda Kelas 6 SD MI, Ujian Sekolah 2023

Penasaran pertanyaan apa saja yang akan muncul saat Asesmen Madrasah nanti? Yuk simak kisi-kisi soal SKI atau Sejarah Kebudayaan Islam Kelas 6 MI.

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemendikbud.go.id pada Selasa, 9 Mei 2023 inilah kisi-kisi soal Ujian Madrasah UM pelajaran SKI Kelas 6 MI.

1. Nabi Muhammad SAW mulai berdakwah secara sembunyi-sembunyi setelah menerima wahyu
yang kedua yaitu surat …
a. Al- ‘Alaq 1-5
b. Al-Mudatstsir 1-7
c. Al-Hijr 94
d. Al-Baqarah 1-5.
Jawaban : B

2. Salah satu bukti bahwa Nabi Muhammad SAW menyayangi binatang adalah ketika beliau melihat … kehausan, beliau segera memberinya minum.
a. kucing
b. unta
c. kambing
d. ayam.
Jawaban : A

3. Nabi Muhammad SAW melakukan dakwah dan ditentang oleh paman beliau yang bernama …
a. Abu Thalib
b. Abbas
c. Hamzah
d. Abu Lahab.
Jawaban : D

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x