Kisi-kisi Soal PAS Tematik Tema 5 Kelas 5 SD MI Semester Genap, Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 28 Mei 2023, 19:00 WIB
Kumpulan kisi-kisi soal PAS Tematik Tema 5 Ekosistem kelas 5 SD MI semester ganjil lengkap kunci jawaban dan pembahasan
Kumpulan kisi-kisi soal PAS Tematik Tema 5 Ekosistem kelas 5 SD MI semester ganjil lengkap kunci jawaban dan pembahasan /pexels.com

5. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, kewajiban berasal dari kata wajib yang berarti…
A. sesuatu yang diharapkan
B. menjamin haknya terpenuhi
C. harus dilakukan
D. wajib diamalkan

Jawaban: C

Pembahasan:

Berdasarkan KBBI, wajib memiliki arti yaitu sesuatu yang harus dilakukan.

6. Surat kabar atau koran dapat memberikan berbagai macam informasi. Surat kabar atau koran disebut sebagai media…
A. elektronik
B. cetak
C. sosmed
D. kertas

Jawaban: B

Pembahasan:

Surat kabar atau koran merupakan informasi yang tergolong dalam media cetak.

7. Alat yang digunakan untuk mengukur suhu adalah … .
a. Kalori meter
b. Celsius meter
c. Thermometer
d. Argometer

Jawaban: C

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x