6 Manfaat Media Interaktif Dalam Proses Pembelajaran Untuk Memudahkan Guru 

- 29 November 2023, 16:00 WIB
6 Manfaat Media Interaktif Dalam Proses Pembelajaran Untuk Memudahkan Guru 
6 Manfaat Media Interaktif Dalam Proses Pembelajaran Untuk Memudahkan Guru  /pexels.com

MANTRA SUKABUMI - Simaklah informasi berikut ini mengenai manfaat Media Interaktif dalam Proses Pembelajaran yang akan dibahas secara lengkap.

Media interaktif merupakan suatu layanan digital yang mana akan sangat memungkinkan bagi para pengguna agar mereka bisa merespon melalui perwujudan konten semacam gambar bergerak, video, teks, animasi maupun video game.

Media interaktif biasanya tertuju agar dapat mendukung para partisipasi pengguna. Tujuan dari media interaktif yakni sama dengan jenis media pembelajaran lainnya.

Maka dari itu simak artikel nya sampai selesai yang dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu 29 November 2023, berikut ini 6 manfaat media interaktif dalam Proses Pembelajaran.

Baca Juga: 10 Cara Membuat Animasi Pembelajaran PowerPoint yang Kreatif Dalam Dunia Pendidikan

1. Materi pembelajaran yang tersampaikan oleh para guru dapat semakin menarik perhatian serta tak menjadikan peserta didik mengalami kebosanan.

Selain itu, media interaktif dapat menjadi wadah konten yang menarik agar peserta didik dapat menghabiskan waktunya untuk mengakses media interaktif.

2. Media interaktif seharusnya akan menjadikan peserta didik dapat berinteraksi serta menanyakan pada guru terkait feedback yang ingin disampaikan pada guru mereka.

3. Materi pembelajaran yang diwadahi dalam media interaktif tentu akan menjadikan konten pembelajaran semakin menarik.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x