Presentasi Pakai HP Namun Bisa Muncul di Laptop, Begini Caranya

- 25 November 2021, 22:04 WIB
Presentasi Pakai HP Namun bisa Muncul di Laptop, Begini caranya./
Presentasi Pakai HP Namun bisa Muncul di Laptop, Begini caranya./ /Unsplash/NeONBRAND

MANTRA SUKABUMI – Ketika presentasi yang mengharuskan Anda jauh dari laptop, jangan bingung, gunakan HP dengan cara ini.

Presentasi merupakan laporan lisan tentang fakta tertentu kepada audiens yang biasanya data ditampilkan dari laptop ke infokus, kini bisa menggunakan HP.

Selain untuk presentasi, cara menyambungkan HP ke laptop tanpakabel ini pun bisa digunakan untuk menonton video dan lainnya.

Baca Juga: Survei SnapCart Membuktikan: Ini E-Commerce Terbaik Indonesia Tahun 2021

Penasaran?simak cara menyambungkan HP ke laptop untuk presentasi tanpa kabel agar data di HP bisa muncul di laptop.

1. Download applikasi di HP

Untuk menyambungkan HP ke laptop tanpa kabel agar data-data di HP tersebut bisa muncul di laptop adalah dengan menggunakan bantuan applikasi.

Aplikasi tersebut salah satunya bernama ‘Dekstop Jara Jauh’ yang bisa Anda download secara gratis di playstore.

2. Download Applikasi di Laptop

Halaman:

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x