Juni 2020 Akan Muncul 14 Fenomena Astronomi Salah Satunya Gerhana Matahari Cincin, Catat Tanggalnya

- 2 Juni 2020, 05:23 WIB
GERHANA matahari cincin.*
GERHANA matahari cincin.* /dok.BMKG/

Itu juga bertepatan dengan puncak musim panen stroberi. Bulan ini juga dikenal sebagai Bulan Mawar Penuh dan Bulan Madu Penuh.

5. Tanggal 6 Juni 2020: Gerhana Bulan Penumbra dan Strawberry Full Moon

Gerhana Bulan Penumbra terjadi ketika Bulan melewati bayangan sebagian Bumi atau penumbra. Selama gerhana ini, Bulan
akan sedikit lebih gelap dari biasanya. Gerhana akan terlihat di sebagian besar Eropa, Afrika, Asia, Australia, Samudra Hindia, dan Australia.

Baca Juga: 127 Anak di Jawa Timur Terpapar Virus Corona, 36 Diantaranya Balita

Gerhana ini bisa dilihat pada pukul 00.45.51 WIB, puncaknya pukul 02.24.55 WIB dan berakhir Pukul 04.04.03 WIB.

Adapun Bulan Strawberry Full Mon akan terjadi pukul 02.12 WIB yang dapat disaksikan dari arah barat daya.

Itu juga bertepatan dengan puncak musim panen stroberi. Bulan ini juga dikenal sebagai Bulan Mawar Penuh dan Bulan Madu Penuh.

6.Tanggal 8 Juni 2020 : Konjungsi Bulan dan Jupiter

Fenomena ini terjadi pukul 22.37.05 WIB dengan sudut pisah sebesar 2,4 derajat. Konjungsi ini dapat teramati dari arah timur agak ke tenggara dengan ketinggian sekitar 60 derajat di atas ufuk.

7. Tanggal 8-9 Juni 2020: Konjungsi Tripel Bulan, Jupiter, dan Saturnus

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x