Mengatasi HP Lupa Password Tanpa Reset Pabrik? Cukup Lakukan Cara Berikut Ini

- 20 April 2022, 21:50 WIB
Tiga Cara Reset Hp Android Dengan Benar, Berikut ini Penjelasannya
Tiga Cara Reset Hp Android Dengan Benar, Berikut ini Penjelasannya /Pixabay/Stevepb

1. Membuka dengan Google Find My Device

Membuka layar ketika lupa password, bisa dilakukan dengan Google Find My Device.

Baca Juga: Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy C7, HP dengan Harga Terjangkau, Teknologi Layar Super AMOLED dan RAM 4GB

Caranya, buka terlebih dahulu Google Find My Device, lalu anda akan menerima indentifikasi dari smartphone anda seperti nama, lokasi terakhir, dan persentase baterai.

Kemudian pilih opsi Erase Device, bila sudah melakukanya ikuti panduan yang muncul hingga masuk ke login Google.

Bila sudah selesai, hp akan tersetel secara otomatis dan anda dapat kembali mengatur password baru.

2. Lewat fitur Forgot Pattern

Cara kedua bisa mengatasinya dengan fitur Forgot Pattern, untuk merubah password baru.

Caranya, gunakan pola yang salah ketika berusaha untuk membuka kunci, hingga beberapa kali.

Lalu ketuk Forgot password yang terdapat di keypad, dan anda akan diminta untuk memasukkan informasi akun anda.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x