Mengatasi HP Lupa Password Tanpa Reset Pabrik? Cukup Lakukan Cara Berikut Ini

- 20 April 2022, 21:50 WIB
Tiga Cara Reset Hp Android Dengan Benar, Berikut ini Penjelasannya
Tiga Cara Reset Hp Android Dengan Benar, Berikut ini Penjelasannya /Pixabay/Stevepb

MANTRA SUKABUMI - Tak jarang smartphone yang menggunakan fitur keamanan seperti kata sandi alias password, kadang pengguna mengalami gejala lupa.

Hal seperti itu, didasari oleh password pembuka kunci ketikan atau pola yang terlalu rumit.

Bila sudah mengalami lupa password untuk membuka Layar, beberapa cara bisa dilakukan tanpa harus melakukan "reset ulang pabrik".

Baca Juga: Bikin Terpesona, Inilah Spesifikasi Lengkap HP Xiaomi Redmi Note 10S Beserta Harga Terbarunya

Dalam artian, tidak perlu mengembalikan smartphone anda kembali pada setelan awal untuk mengatasi lupa password.

Dengan perkembangan teknologi didalam smartphone yang sudah pesat ini, produsen ponsel telah menyematkan teknologi seperti sidik jari, pemindai wajah, kode angka, dan pola.

Fitur sidik jari dan pemindai wajah, bisa dipakai sebagai keamanan di ponsel anda serta lebih praktis untuk digunakan.

Tetapi, tak jarang 2 fitur itu tidak bisa berfungsi di ponsel seseorang karena rusaknya Sensor atau kerusakan pada komponen yang menyambung pada 2 fitur itu.

Seperti yang dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, beberapa cara ini bisa dilakukan untuk mengatasi lupa password.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x