5 Cara Paling Ampuh dan Simpel untuk Perbaiki Internet Lemot di HP Anda

- 11 Mei 2022, 18:30 WIB
Simak cara mudah dan paling ampuh untuk memperbaiki HP kesayangan Anda agar tidak lemot saat menggunakan internet
Simak cara mudah dan paling ampuh untuk memperbaiki HP kesayangan Anda agar tidak lemot saat menggunakan internet /pexels/ lee campbell

 

MANTRA SUKABUMI - Inilah kami akan sajikan 5 cara mudah dan paling ampuh untuk memperbaiki Internet lemot di HP Anda.

Seperti diketahui, bahwa setiap orang yang menggunakan HP atau ponsel pastinya mengalami kendala-kendala seperti Internet yang sangat lemot.

Ada lima cara paling ampuh dan simpel untuk memperbaiki Internet lemot di HP Anda salah satunya putuskan koneksi VPN.

Baca Juga: Mengapa Suhu HP Cepat Panas? Sering Melakukan Hal ini, tapi Bisa Diatasi dengan Cara Begini

Berikut 5 cara mudah dan paling ampuh untuk memperbaiki Internet lemot di HP Anda, seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu 11 Mei 2022.

1. Nyalakan Ulang Ponsel

Cara ini mungkin terdengar sederhana, tetapi berpengaruh pada performa internet anda Biasanya, ketika sudah terlalu lama menyala dan digunakan, ponsel akan memproses banyak hal lebih berat. Hal ini ternyata dapat mempengaruhi koneksi internet, lho.

Bagi pengguna iPhone 8 atau versi yang lebih lama, anda dapat tekan tombol di samping kanan selama beberapa detik hingga muncul tulisan “Slide to Power Off” di layar.

Sementara, untuk pengguna iPhone X, anda harus tekan dan tahan tombol di samping kanan bersamaan dengan salah satu tombol volume. Kemudian, nyalakan kembali setelah beberapa saat.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x