Cara Video Call Melalui Aplikasi WhatsApp Lebih dari 4 Orang

- 25 Juni 2020, 12:53 WIB
Iustrasi WhatsApp.
Iustrasi WhatsApp. //Pexels

MANTRA SUKABUMI - WhatsApp adalah aplikasi komunikasi yang saat ini mempunyai layanan video call dengan fitur menarik, salah satunya memungkinkan terjadinya panggilan dengan jumlah peserta yang cukup banyak.

Dengan fitur ini jalur komunikasi akan menjadi lebih mudah diorganisir, lebih ramai, sekaligus lebih menghemat waktu untuk keperluan-keperluan tertentu.

Fitur ini sudah bisa diakses sejak bulan April lalu, tetapi masih banyak yang kesulitan cara menerapkan bagaiman video call WhatsApp lebih dari 4 orang.

Baca Juga: Smartphone Murah RAM 4GB, Bisa Didapatkan Hanya Dengan 1 Jutaan

Berikut Langkah-langkah cara video call WhatsApp Lebih dari 4 Orang.

1. Buka aplikasi WhatsApp, lalu buka menu Panggilan, untuk menampilkan pilihan selanjutnya.

Baca Juga: ASUS Akan Gelar Peluncuran ROG Phone 3 Pada Bulan Juli Mendatang

2. Setelah jendela baru terbuka, pilih logo telepon yang terdapat di sudut kanan bawah, lalu pilih menu New group call.

WhatsApp Video Call Lebih Dari 4 Orang
WhatsApp Video Call Lebih Dari 4 Orang

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x