Main Ponsel Saat Hujan Dapat Tersambar Petir, Mitos atau Fakta? Ini Penjelasannya

- 25 Oktober 2020, 16:35 WIB
Kondisi Langit dengan Awan Lebat disertai Petir, Fenomena La Nina Menyebabkan Bencana Hidrometeorologi
Kondisi Langit dengan Awan Lebat disertai Petir, Fenomena La Nina Menyebabkan Bencana Hidrometeorologi /PIXABAY/Felixmitermeier

Jensenius juga menjelaskan, Jika Anda berada di dekat menara ponsel saat hujan yang disertai petir, hal itu sangat buruk dan bernahaya karena petir akan datang dan menghantam menara ponsel.

Jadi kesimpulannya adalah, Hal yang membuat seseorang tersambar petir karena mereka berada di tempat yang tidak aman saat terjadi petir tesebut.

Baca Juga: Museum Sejarah Rasulullah SAW Ditandatangani, Mantan Wapres RI Jusuf Kalla Ikut Menyaksikan

Banyak orang bnggapan bahwa ponsel menimbulkan risiko ketika digunakan di luar ruangan karena logam bisa menarik petir.

Padahal, ponsel umumnya mengandung jumlah logam yang tidak banyak. Maka itu, kita sebaiknya mencari ruangan yang aman atau tertutup saat terjadi petir demi keamanan diri kita.**

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x