Cara Cek Nama Banpres Produktif BLT BPUM UMKM di eform.bri.co.id, Segera Cair Periode Juli-September 2021

- 30 Juli 2021, 19:30 WIB
Cara Cek Nama Banpres Produktif BLT BPUM UMKM di eform.bri.co.id, Segera Cair Periode Juli-September 2021./*
Cara Cek Nama Banpres Produktif BLT BPUM UMKM di eform.bri.co.id, Segera Cair Periode Juli-September 2021./* /Maria Nofianti/unsplash.com/mufidmajnun

Jika nama Anda tidak tercantum sebagai penerima bantuan BLT BPUM UMKM pada link eform.bri.co.id, Anda bisa melakukan pengecekan di link BNI.

Adapun besaran bantuan yang akan diterima dari BPUM UMKM BRI dan BNI ini yakni Rp1,2 juta.

Program ini ditujukan untuk membantu UMKM dalam menghadapi kesulitan ekonomi akibat terdampak pandemi Covid-19.

Hingga saat ini data sementara, penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta telah diberikan kepada 8.635.025 penerima atau 88,11% dari target kuartal I-2021. Total dana yang telah disalurkan sebesar Rp 10,4 miliar.

Baca Juga: Cara Cek Penerima BLT UMKM Rp1,2 Juta di eform.bri.co.id

Penyaluran bantuan ini masih terus dikebut hingga lebaran Idul Fitri tahun ini.

Untuk memudahkan dalam mengidentifikasi daftar penerima BLT, Pelaku UMKM dapat mengeceknya secara online melalui link https://eform.bri.co.id/bpum atau https://banpresbpum.id.

Setiap bank penyalur memiliki link masing-masing.

- Untuk link Bank BNI

https://banpresbpum.id

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x