Cara Daftar BSU BPJS Ketenagakerjaan, Cek Status Penerima dengan NIK Tanpa Ribet

- 22 Maret 2024, 09:30 WIB
Alur cara daftar BSU BPJS Ketenagakerjaan untuk  mendapatkan bantuan dari pemerintah
Alur cara daftar BSU BPJS Ketenagakerjaan untuk mendapatkan bantuan dari pemerintah /Ist/

Gunakan aplikasi untuk memeriksa status pengajuan Anda kapan saja.

Cara Mengecek Status BSU dengan NIK

Pengecekan status BSU menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) juga dapat dilakukan dengan mudah melalui langkah-langkah berikut:

Buka situs resmi atau aplikasi yang disediakan pemerintah untuk pendaftaran BSU.

Baca Juga: Kapan Dana BSU 2024 Cair? Daftar di Link ini Bisa Dapat BLT 700 Ribu pada April 2024

Pilih opsi “Cek Status BSU” dan masukkan NIK Anda.

Sistem akan menampilkan status pengajuan Anda, seperti “Sedang Diproses,” “Disetujui,” atau “Ditolak.”

Itulah alur cara cek penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan secara online, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah