Update COVID-19 di Dunia (7/6/2020) Kasus Positif Bertambah Dekati Angka 7 Juta

- 7 Juni 2020, 10:59 WIB
UPDATE virus Corona Dunia Minggu, 7 Juni 2020, Total Positif Mendekati Angka 7 Juta Kasus
UPDATE virus Corona Dunia Minggu, 7 Juni 2020, Total Positif Mendekati Angka 7 Juta Kasus /pixabay/.*/PIXABAY

Artikel ini telah tayang sebelumnya di pikiran-rakyat.com dengan judul "https://www.pikiran-rakyat.com/internasional/pr-01396289/update-virus-corona-di-dunia-minggu-7-juni-2020-total-kasus-positif-mendekati-angka-7-juta

Baca Juga: Jangan Khawatir, Pemerintah Pastikan Jemaah Batal Haji Tahun Ini akan Diberangkatkan Tahun Depan

Meskipun menjadi penyumbang kasus tertinggi di Asia Tenggara, Singapura mencatat kasus kematian yang relatif rendah yakni 25 orang dan sudah 24.559 pasien yang dinyatakan sembuh.

Kemudian Indonesia yang berada di urutan ke-34 di dunia mengonfirmasi 993 kasus baru menjadi total 30.514 dengan 1.801 kematian dan sudah ada 9.907 pasien yang dinyatakan sembuh.

Selanjutnya, Afrika Selatan masih menjadi negara dengan kasus tertinggi di Benua Afrika, dengan total mencapai 45.973 orang positif corona.

Baca Juga: Kasus Perceraian di Arab Saudi Selama Lockdown Capai 7000 Lebih, Istri Berhasil Bongkar Kedok Suami

Adapun Australia, mereka mencatat adanya kasus Covid-19 baru sebanyak 4, sehingga per Minggu pagi, 7 Juni 2020, total keseluruhan mencapai angka 7.255.

Berdasarkan data tersebut, tampak benua Amerika dan Eropa masih mengalami pelonjakan kasus, meskipun beberapa diantaranya telah mulai melandai bahkan berangsur turun.

Pandemi Covid-19 tampaknya masih mengancam kesehatan di dunia, walaupun angka kesembuhan masih menunjukkan lebih tinggi dibandingkan dengan kasus yang meninggal dunia.**

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x