Tak Banyak yang Tau, Berikut 6 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Menggunakan Alas

2 September 2020, 14:00 WIB
Tak Banyak yang Tau, 6 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Menggunakan Alas /Pixabay/.*/Pixabay

MANTRA SUKABUMI - Berjalan tanpa menggunakan alas kaki memang lumrah kita lakukan dalam kehidupan sehari-hari.

Namun tahukan kamu ternyata tanpa kita sadari berjalan tanpa alas kaki dapat membuat tubuh menjadi sehat lho!.

Tak hanya bagi orang dewasa, bayi balitapun saat berlatih untuk berjalan disarankan untuk tidak menggunakan alas kaki.

Baca Juga: Jangan Dianggap Sepele, Waspadai Penyakit Ini Mengintai Orang yang Suka Kencing Berdiri

Baca Juga: Wajib Coba, 5 Bahan Alami ini Ampuh Obati Sakit Gigi

Hal ini karena dengan berjalan tanpa alas kaki dipercaya dapat meningkatkan propriosepsi pada anak agar meningkatkan kesadaran tubuh akan posisi dan postur tubuh mereka.

Tanpa kita sadari saat bejalan tanpa alas kaki ternyata dapat berpengaruh positif terhadap kesehatan tubuh, hal ini karena ion negatif yang ada di bumi dapat menyeimbangkan ion positif yang ada dalam diri seseorang.

Ini mengakibatkan keseimbangan yang akan meningkatkan kesehatan tubuh. Saat berjalan tanpa alas kaki titik-titik tekanan pada kaki menjadi aktif dan memberikan efek energi terhadap tubuh.

Masih banyak manfaat dari bejalan tanpa alas kaki. Dilansir Mantrasukabumi.com dari berbagai sumber berikut manfaat berjalan tanpa menggunakan alas kaki.

Baca Juga: Benarkah Bergigi Gingsul itu Menarik?, Inilah 5 Kelebihan Wanita Bergigi Gingsul

1. Meningkatkan sistem imun dalam tubuh

Berjalan tanpa alas kaki dapat merangsang sistem saraf pada tubuh, sehingga dapat meningkatkan kekebalan tubuh seseorang.

Seorang yang rajin berjalan tanpa menggunakan alas kaki membuat tubu seseorang tersebut menjadi lebih kuat dan tidak mudah terserang penyakit.

2. Meningkatkan penglihatan

Pada area telapak kaki terdapat banyak saraf, salah satunya saraf yang menghubungkan saraf kaki dengan mata.

Dengan berjalan tanpa alas kaki dapat merangsang saraf tersebut agar menjadi aktif dan dapat meningkatkan kemampuan penglihatan.

Baca Juga: 5 Tips Hilangkan Karang Gigi Tanpa Perlu ke Dokter, Flossing Gigi Paling Ampuh

3. Meningkatkan kualitas tidur yang baik

Bagi sebagian orang ada yang mengalami kesusahan saat ingin tidur, atau yang sering disebut dengan Insomnia.

Berjalan tanpa alas kaki diyakini dapat meningkatkan kualitas tidur yang baik, sehingga tidur menjadi nyenyak dan nyaman.

4. Menurunkan kecemasan dan stres

Pergi berjalan-jalan keluar memang akan mengurangi rasa stres dan kecemasan, namun lebih baik jika pergi keluar dengan berjalan tanpa menggunakan alas kaki.

Tanpa kita sadari bumi membawa ion negatif saat kita menginjak bumi tanpa alas kaki, ion positif pada tubuh dan ion negatif bumi akan bersatu membuat keseimbangan yang membuat tubuh menjadi sehat. Baik kesehatan emosional maupun kesehatan fisik.

Baca Juga: Malas Minum Obat, Begini 5 Tips Turunkan Kolestrol Tanpa Konsumsi Obat

5. Menstabilkan tekanan darah

Saraf pada kaki menghubungkan saraf pada tekanan darah. Sehingga jika kita rutin berjalan tanpa alas kaki peredaran darah dalam tubuh akan stabil dan peredarannya pun menjadi lancar.

6. Membantu meminimalisir rasa sakit akibat haid

Saat menstruasi hormon seorang wanita menjadi tidak seimbang. Pada masa ini wanita menjadi sering mengalami rasa kesakitan seperti sakit perut, mual, pusing dan lainnya.

Untuk meringankan berbagai gejala yang ditimbulkan saat haid kamu bisa melakukan perjalanan dengan berjalan kaki tanpa alas kaki.

Selain dari keenam manfaat itu masih banyak lagi manfaat dari berjalan tanpa menggunakan alas kaki.

Baca Juga: Waspadai Kanker Kelenjar Air Liur, Begini Gejala dan Penyebabnya Lengkap dengan Pengobatannya

Baca Juga: Ampuh, Inilah 3 Bahan Alami Untuk Sembuhkan Sariawan

Sempatkan lah untuk melakukan treatment tersebut minimal 2 kali dalam seminggu. Selamat mencoba dan rasakan sendiri manfaatnya.**

Editor: Encep Faiz

Tags

Terkini

Terpopuler