Waspadai, Gejala Paru-paru Kronis Termasuk Asma Dapat Sebabkan Kematian

- 23 November 2020, 09:10 WIB
ILUSTRASI Asma.*
ILUSTRASI Asma.* /Pixabay//Pixabay

Asma adalah salah satu jenis penyakit paru-paru kronis yang paling umum. 

Saat dipicu atau di pompa paru-paru akan menjadi bengkak dan sempit, sehingga lebih sulit untuk bernapas. 

Asma memiliki gejalanya meliputi seperti mengi, tidak dapat mengambil cukup udara, batuk, merasakan sesak di dada. 

Jika mengalami gejala ini segera memeriksakan diri ke dokter. 

Baca Juga: Terlibat Kasus Narkoba, Keponakan Artis Ashanty Ini Ditangkap Polisi

Pemicu asma bisa termasuk alergen, debu, polusi, stres, dan olahraga. Asma biasanya dimulai pada masa kanak-kanak. 

Asma tidak bisa disembuhkan namun dengan obat-obatan dapat membantu mengontrol gejala. 

Penderita asma dapat mengelola hidup dengan baik dan menikmati hidup yang utuh dan sehat. Tanpa pengobatan penyakit ini bisa mematikan. 

Penyakit asma dilihat dari genetika memiliki peran yang sangat besar. 

Jika salah satu dari keluarga memiliki penyakit ini maka risiko tertular meningkat. 

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah