Inilah 7 Bahaya Vape yang Wajib Anda Tahu, Salah Satunya Dapat Picu Penyakit Paru-paru dan Kanker

- 11 Desember 2020, 19:50 WIB
Ilustrasi Vape
Ilustrasi Vape /@doodleroy/Pixabay

MANTRA SUKABUMI - Masih banyak masyarakat yang mengira bahwa vape lebih aman daripada rokok tembakau, namun hal itu salah.

Vape bisa dikatakan lebih berbahaya dari rokok tembakau. Pasalnya, vape mengandung zat kimia yang berbahaya yang dapat berdampak pada kesehatan tubuh.

Vape atau rokok elektronik ialah inovasi baru dari bentuk rokok konvensional menjadi rokok modern, yang kini menjadi trend dikalangan anak milenial.

Baca Juga: Jangan Lewatkan Shopee 12.12 Birthday Sale 12 Desember 2020, Ini Link Live Streamingnya

Baca Juga: Jarang Diketahui, Manfaat Jambu Biji Ternyata Dapat Hentikan Pendarahan dan Obati Koreng pada Usus

Dari kalangan anak-anak, remaja hingga dewasa menggunakan vape sebagai alat pengganti dalam merokok.

Vape dapat memicu berbagai jenis penyakit pada tubuh, dari gangguan paru-paru, jantung, menimbulkan sel kanker hingga dapat menyebabkan keracunan bagi anak-anak.

Dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sember pada Jumat, 11 Desember 2020, berikut tujuh dampak bahaya vape bagi kesehatan, yakni:

1. Dapat membahayakan paru-paru

Walaupun tidak menggunakan tembakau, bukan berarti vape tidak berbahaya dibanding rokok tembakau.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah