Punya Kebiasaan Minum dan Makan Sambil Berdiri? Awas, Bahaya ini akan Terjadi pada Tubuh Anda

- 17 Maret 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi Makanan
Ilustrasi Makanan /mantrasukabumi.com/Andi Syahidan

1. Pencernaan yang tidak tepat

Baca Juga: Adegan Al dan Andin Disorot Netizen, Tagar Ikatan Cinta Deserve Better Trending di Twitter

Anda akan terkejut mengetahui bahwa ketika makan sambil berdiri, makanan langsung mencapai lambung dan sering kali mencapai usus tanpa dipecah menjadi partikel-partikel yang sangat halus.

Hal ini dapat membuat tekanan di usus Anda dan mempengaruhi proses pencernaan.

2. Membuat kekurangan nutrisi

Pada saat makan dengan posisi berdiri, wajar jika Anda makan lebih cepat. Ketika makan lebih cepat, makanan tidak dipecah menjadi partikel-partikel yang sangat halus dan karenanya, menjadi tidak mungkin untuk mendapatkan sebagian besar nutrisi dari makanan tersebut.

3. Membuat segera lapar kembali

Sama hal seperti sebelumnya. Pada saat makan lebih cepat saat sedang berdiri, makanan akan segera dicerna. Jadi, itu akan membuatmu segera lapar.

4. Butuh lebih banyak

makanan untuk mengisi perut

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Healtholozy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah