11 Bahaya Terlalu Sering Minum Air Es, Salah Satunya Dapat Membuat Perut Buncit

- 18 Maret 2021, 21:05 WIB
11 Bahaya Terlalu Sering Minum Air Es, Salah Satunya Dapat Membuat Perut Buncit./
11 Bahaya Terlalu Sering Minum Air Es, Salah Satunya Dapat Membuat Perut Buncit./ //pixabay/Colin Behrens

 Baca Juga: Film Monumental Blockbuster Justice League Merupakan Penghargaan Zack Snyder untuk Putrinya

8. Pembekuan Otak

Pendinginan secara mendadak pada tubuh bisa menyebabkan fungsi fisiologis terganggu. Biasanya kita akan pusing atau migrain. Studi tentang pembekuan otak dilakukan untuk melihat efek saat seseorang minum air es.

9. Kehilangan Nutrisi Tubuh

Normalnya, temperatur tubuh manusia berada di kisaran 36 - 37 'C. Namun saat kita mengkonsumsi air yang terlalu dingin membuat tubuh harus menggunakan lebih banyak energi untuk mengatur dan membuat suhu tubuh normal kembali.

10. Detak Jantung Jadi Pelan

Masalah kesehatan akibat sering minum air es selanjutnya adalah bisa membuat detak jantung menjadi pelan daripada biasanya.

Baca Juga: 4 Manfaat ini Bisa Anda Dapatkan Hanya Dengan Peluk Istri Saat Tidur, Simak Penjelasannya

11. Memicu Radang Tenggorokan 

Minum air es yang terlalu dingin juga bisa menyebabkan munculnya lendir pada lapisan kerongkongan. Hal ini tentu akan berdampak pada saluran tenggorokan yang akan lebih mudah dan rentan terkena infeksi dan radang.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah