5 Tips Atasi Sariawan agar Puasa Tetap Lancar, Kompres Es Salah Satunya

- 27 April 2021, 14:27 WIB
Berikut 5 Tips Atasi Sariawan agar Puasa Tetap Lancar, Kompres Es Salah Satunya ./
Berikut 5 Tips Atasi Sariawan agar Puasa Tetap Lancar, Kompres Es Salah Satunya ./ /Pixabay/HaticeEROL

 

MANTRA SUKABUMI - Sariawan saat puasa memang bisa sangat mengganggu, tak hanya saat menjalani puasa tapi sariawan juga bisa mengganggu.

Kenikmatan saat makan sahur dan berbuka, kebanyakan sariawan hilang dengan sendirinya dalam satu atau dua minggu.

Namun pasti akan menyebalkan bukan kalau anda harus menunggu selama itu?, Pelajari bagaimana cara mengatasi dan mempercepat penyembuhan sariawan saat puasa.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Muak dengan Kebijakan Pemerintah, dr Tirta: Sekarang Saya Hanya Perioritaskan Keluarga, Teman dan Pegawai Saya

Berikut beberapa tips cara mengatasi sariawan saat puasa yang bisa anda lakukan di rumah, seperti dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Selasa, 27 April 2021.

1. Cara mengatasi sariawan saat puasa dengan minyak kelapa

Minyak kelapa dapat menyembuhkan sariawan yang disebabkan oleh bakteri dan mencegahnya menyebar. Hal ini karena sifat antimikroba yang ada pada minyak kelapa.

Selain itu, minyak kelapa juga punya kemampuan anti-inflamasi alami yang dapat membantu mengurangi kemerahan dan nyeri akibat sariawan.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah