Siapa Sangka Sering Konsumsi Seblak Pedas Bisa Sebabkan Penyakit Bahaya Darah Tinggi hingga Kanker Lambung

- 19 Mei 2021, 14:50 WIB
Ilustrasi seblak kuah pedas khas Bandung, dari tangkapan kanal Youtube Ika Mardatillah.
Ilustrasi seblak kuah pedas khas Bandung, dari tangkapan kanal Youtube Ika Mardatillah. /Youtube.com/ Ika Mardatillah

MANTRA SUKABUMI - Siapa yang tidak tahu jajanan yang satu ini yaitu seblak.

Seblak merupakan jajanan yang banyak digemari masyarakat Indonesia terutama wilayah Jawa Barat. Seblak mempunyai cita rasa yang enak dan jika anda suka rasa pedas, seblak pedas bisa jadi andalan.

Tetapi tak disangka jika anda terlalu banyak konsumsi seblak pedas bisa sebabkan penyakit bahaya seperti darah tinggi hingga kanker lambung.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Jet Tempur Israel Tabrak Kantor Bulan Sabit Merah, Demokrat: Bukan Manusia, Lebih Biadab dari Binatang Buas

Namun perlu anda ketahui, makanan seblak yang terlalu pedas bisa membuat daya tahan tubuh serta berbagai penyakit yang bahaya akan mengintai kita.

Hal tersebut karena tidak setiap rasa pedas yang terkandung di dalam seblak bisa diterima tubuh, apalagi lambung kita.

Yuk kenali bahaya apa saja yang ada pada seblak dan penyakit apa saja. Berikut telah Mantrasukabumi.com rangkum dari berbagai sumber bahaya dan penyakit dari seblak:

Bahaya Makan Seblak yang Terlalu Pedas

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x