Manfaat Minum Kopi saat Pagi Hari untuk Kesehatan Tubuh, Tingkatkan Fungsi Otak Salah Satunya

- 14 Juni 2021, 07:00 WIB
Manfaat Minum Kopi saat Pagi Hari untuk Kesehatan Tubuh, Tingkatkan Fungsi Otak Salah Satunya
Manfaat Minum Kopi saat Pagi Hari untuk Kesehatan Tubuh, Tingkatkan Fungsi Otak Salah Satunya /Pexels/Chevanon Photography/

MANTRA SUKABUMI - Minum kopi saat pagi hari lebih menyegarkan, dibalik rasanya yang enak, tersimpan segudang manfaat kesehatan termasuk meningkatkan fungsi otak.

Tak heran sebagian masyarakat Indonesia sering minumkopi saat pagi,ternyata ternyata miliki banyak manfaat kesehatan.

Selain meningkatkan fungsiotak, minum kopi saat pagi bisa meningkatkan kesehatan tubuh termasuk mengurangi risiko diabetes tipe 2.

Baca Juga: Gandeng Shopee, Ridwan Kamil Resmikan Pembangunan Shopee Center Guna Mempercepat UMKM Jabar Go Digital

Baca Juga: Ada Titik Terang, Pengamat: Cuitan Denny Siregar Tampak Sangat Terkait dengan Pembantaian Laskar FPI

1. Meningkatkan fungsi otak

Kafein yang bersifat stimultan pada secangkir kopi dapat segera terserap ke aliran darah dan bergerak ke otak setelah minum kopi hitam di pagi jhari.

2. Membantu tubuh dalam membakar lemak

Kafein pada kopi dapat meningkatkan metabolisme, sehingga mampu membakar kalori lebih banyak dan memicu menurunkan lemak tubuh.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah