Cara Mengatasi Telapak Tangan dan Kaki Berkeringat Berlebihan, Rendam dengan Air Dingin Salah Satunya

- 20 Juni 2021, 12:03 WIB
Cara Mengatasi Telapak Tangan dan Kaki Berkeringat Berlebihan, Rendam dengan Air Dingin Salah Satunya./
Cara Mengatasi Telapak Tangan dan Kaki Berkeringat Berlebihan, Rendam dengan Air Dingin Salah Satunya./ /PIXABAY/Andreas160578

MANTRA SUKABUMI- Cara mengatasi telapak tangan dan kaki berkeringat berlebihan, dengan rendam air dingin salah satunya.

Sering kita lihat bahwa ada beberapa orang yang memiliki gejala seperti ini. Dimana dibagian telapak tangan dan kaki berkeringat secara berlebihan.

Mungkin dari beberapa orang tersebut ada yang mengabaikan tentang masalah kesehatan seperti telapak tangan dan kaki berkeringat ini.

Baca Juga: Gandeng Shopee, Ridwan Kamil Resmikan Pembangunan Shopee Center Guna Mempercepat UMKM Jabar Go Digital

Baca Juga: Setelah Belikan Mobil Alphard, Maharani Kemala Kasih Ivan Gunawan Uang Rp500 Juta, Netizen: Sultan Mah Bebas

Namun, sebaiknya untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan lebih baik segera mengatasinya dengan terapi rendam alami.

Selain aman juga jauh dari zat kimia berbahaya. Bukan hanya itu saja, artikel kali ini juga menyediakan cara mengatasi telapak tangan dan kaki berkeringat yang berlebihan.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Minggu, 20 Juni 2021. Berikut ini cara mengatasi telapak tangan dan kaki berkeringat berlebihan dengan alami.

1. Garam dan Air Lemon

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah