Bahaya Begadang Bisa Memperpendek Umur, Catat Dampak Buruk Lainnya Berikut ini

- 16 Juli 2021, 15:00 WIB
Bahaya Begadang Bisa Memperpendek Umur, Catat Dampak Buruk Lainnya Berikut ini./*
Bahaya Begadang Bisa Memperpendek Umur, Catat Dampak Buruk Lainnya Berikut ini./* /Pixabay/Mohamed Hassan/

MANTRA SUKABUMI - Beberapa orang menganggap Begadang menjadi hal yang dianggap suatu hal yang wajar dan bahkan terpaksa harus dilakukan.

Entah itu karena pekerjaan atau ada tugas yang belum terselesaikan, atau bahkan ada belajar dengan sistem kebut semalam karena esok harinya ujian.

Apakah diantara kita sering mengalami itu ?

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Tentu diantara kita pernah dan bahkan sering mengalaminya, ada yang karena terpaksa atau bahkan karena sengaja.

Begadang memang kadang menjadi kebutuhan personality setiap individu, namun jika dibiasakan dapat menimbulkan efek buruk bagi kesehatan tubuh.

Salah satunya dapat memperpendek umur.

Risiko atau bahaya yang akan dialami oleh seseorang yang selalu Begadang tentu akan menimbulkan beberapa penyakit yang memicu pada kesehatan, diantaranya :

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, bahaya Begadang pada kesehatan yang dapat menimbulkan

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah