5 Bahaya Kulit Ayam jika Terlalu Sering Dikonsumsi, Bisa Sebabkan Penyakit Stroke hingga Obesitas

- 21 Juli 2021, 07:50 WIB
Makanan dari kulit ayam.
Makanan dari kulit ayam. /Tangkap layar Youtube.com/Kokiku TV

Penyakit jantung dapat disebabkan oleh beberapa makanan yang berlemak tinggi, salah satunya adalah kulit ayam.

Kulit ayam mengandung banyak sekali kolestrol di dalamnya. Hal ini akan membuat tubuh Anda menjadi gendut.

Tubuh yang gendut nantinya akan menimbulkan penyempitan pada pembuluh darah, dalam proses ini dinamakan aterosklerosis sehingga penyakit jantung pun dapat terjadi.

2. Stroke

Mengkonsumsi kulit ayam juga dapat menyebabkan stroke. Hal ini dapat terjadi karena terjadinya penyempitan pembuluh darah pada otak.

Saat pembuluh darah pada otak menyempit, otak akan kehilangan suplai darah, sehingga pasokan darah di otak menjadi berkurang.

Akibatnya,jaringan pada otak kekurangan darah yang akhirnya terjadilah stroke.

Baca Juga: 3 Manfaat Lavender untuk Perawatan Kulit Kering dan Cara Membuatnya

3. Picu Peradangan

Mengkonsumsi kulit ayam secara berlebih dapat memicu peradangan. Peradangan yang semakin parah dapat menyebabkan diabetes tipe2, rheumatoid arthritis, asma dan kanker.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x