Resep Obat Herbal untuk Nyeri Tulang, Masuk Angin, Wasir dan Asam Urat

- 6 Agustus 2021, 14:03 WIB
Obat herbal
Obat herbal /Pixabay/Pexels

Bahan :
- 1 jempol jahe merah atau biasa
- 1 sdm madu
- 250 ml air panas

Caranya :

- Geprek atau iria jahe dan seduh dengan air panas
- Tunggu hangat lalu beri madu
- lalu Minum selagi hangat

Obat herbal ini juga bisa untuk mual-mual.

3. Resep Obat Herbal Wasir atau Ambeien

Bahan :
- Lidah Buaya secukupnya
- Sejempol jahe
- madu

Caranya :
- Geprek jahe
- Seduh dengan air panas
- Ambil bagian dalam lidah buaya
- Potong kecil-kecil lalu rebus sebentar
- setelah direbus, masukkan kedalam air jahe
- Boleh di tambah madu
- Minum selagi hangat di pagi hari sebelum sarapan

Baca Juga: Resep Herbal Jakuseni ala dr zaidul Akbar Berkhasiat Tingkatkan Imun Tubuh

4. Resep Obat Herbal Asam Urat

Bahan :
- 1 gelas rumput laut
- Jahe 1 jempol dewasa
- 1 gelas air
- 3 butir kurma
- 1 sdt biji selasih

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah