dr Zaidul Akbar Ungkap Penyebab Badan Gemuk, Ternyata Bukan Karbohidrat

- 16 Agustus 2021, 14:30 WIB
Ilustrasi, dr Zaidul Akbar Ungkap Penyebab Badan Gemuk, Ternyata Bukan Karbohidrat
Ilustrasi, dr Zaidul Akbar Ungkap Penyebab Badan Gemuk, Ternyata Bukan Karbohidrat /Tangkap layar Youtube dr. Zaidul Akbar Official.

Kekurangan karbohidrat, akan memperburuk kondisi hormon dan biologis di dalam tubuh Anda yang tak bisa dilihat dari luar.

Baca Juga: dr Zaidul Akbar Sebut Kurma dan Air Putih Baik untuk Obati Penyakit Tumor

dr. Zaidul Akbar juga mengutarakan, bahwa orang yang nampak langsing, belum tentu dia adalah orang yang sehat.

"Kelihatan langsing dari luar, bukan berarti dalemannya sehat. Belum tentu", ujarnya.

Jadi, yang menjadi penyebab utama seseorang gemuk itu bukan karena karbohidrat itu sendiri, namun karena kelebihannya.

Kuncinya, makanlah karbohidrat yang berkualitas dan jumlah yang tepat, sesuai kebutuhan Anda.

"Inget, penyebabnya adalah kelebihan. Yang namanya kelebihan, bukan cuma karbo, kelebihan protein dan lemak juga bisa bikin kamu gemuk kok", pungkas dr. Zainul Akbar dalam akun Instagramnnya @dr.zainulakbar_jsr.***

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah