Menakjubkan Berikut 6 Manfaat Buah Naga Untuk Kesehatan, Salah Satunya Jantung Menjadi Lebih Sehat

- 1 September 2020, 21:15 WIB
Buah naga sangat kaya nutrisi baik untuk kesehatan
Buah naga sangat kaya nutrisi baik untuk kesehatan /,/*PIXABAY

MANTRA SUKABUMI - Buah Naga merupakan buah yang berasal dari Meksiko, Amerika Tengah dan Amerika Selatan.

Buah ini juga merupakan buah dari beberapa jenis kaktus dari marga Hylocereus, dan Selenicereus.

Namun, saat ini buah Naga telah dibudidayakan di negara-negara Asia, seperti; Taiwan, Vietnam, Filipina, Malaysia, dan Indonesia.

Selain itu juga, rupanya buah Naga memiliki 6 manfaat untuk kesehatan, seperti yang dikutipmantrasukabumi.com dari Instagram @duniakesehatan_ diantaranya :

Baca Juga: Wajib Coba, 5 Bahan Alami ini Ampuh Obati Sakit Gigi

Baca Juga: 5 Tips Hilangkan Karang Gigi Tanpa Perlu ke Dokter, Flossing Gigi Paling Ampuh

1. Menghindari Jerawat

Buah Naga dengan kandungan yang kaya akan vitamin C, buah ini enjadi salep tropikal yang hebat.

Yaitu cukup dengan memotong buah Naga, kemudian oleskan ke daerah wajah yang memerah akibat benjolan jerawat, jika sudah bilas dengan air. Untuk hasil yang maksimal gunakan 2x sehari.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah