Luar Biasa, Ternyata 6 Manfaat Susu Kambing Dapat Cegah dan Atasi Osteoporosis

- 9 September 2020, 20:52 WIB
ILUSTRASI susu.*/DOK PR
ILUSTRASI susu.*/DOK PR /

Baca Juga: Oppo akan Rilis UI Terbaru, ColorOS 11 Dijadwalkan pada 14 September

2. Membantu mengobati penyakit TBC dan asma

Susu kambing nyatanya juga baik bagi penderita penyakit pernafasan seperti asma, TBC, bronkitis, dan infeksi paru-paru.

Hal ini karena susu kambing mengandung flourin dan betasein yang baik untuk menuntuskan permasalahan pernasapan tersebut yang disebabkan oleh virus dan bakteri.

3. Melancarkan sistem pencernaan

Susu kambing memiliki kandungan laktosa yang lebih rendah jika dibandingkan dengan susu sapi sehingga lebih mudah diserap oleh tubuh.

Baca Juga: Mengenang Yopie Latul, Berikut Lirik Lagu Poco-Poco

Selain itu, protein susu kambing yang dihasilkan oleh aktivitas asam lambung akan jauh lebih lembut sehingga tidak menggumpal dan dapat diserap lebih baik oleh usus.

4. Mencegah dan mengatasi osteoporosis

Karena kadar kalsium yang dimiliki susu kambing terbilang tinggi dapat membantu mengatasi masalah osteoporsis terutama pada lansia dan juga merupakan usaha untuk mencengahnya.

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah