Khasiat Tebu, Salah Satunya Akan Menemukan Kegembiaraan Sepanjang Hari

- 13 September 2020, 15:27 WIB
Manfaat tebu.*/
Manfaat tebu.*/ /Klik Hijau


MANTRA SUKABUMI - Tebu bersifat panas dan basah, meredakan batuk dan membersihkan lendir, kandung kencing dan kerongkongan.

Tebu lebih efektif sebagai obat pencahar daripada gula, tebu juga membantu muntah, melancarkan buang air kecil.

Tebu yang dipanggang dapat menghilangkan gangguan tenggorokan dan dada, namun tebu menimbulkan angin yang dapat diradakan bila tebu dikupas dan dicuci dalam air panas.

Baca Juga: Resmi Berlaku Senin Besok PSBB Total DKI Jakarta, Seluruh RTH dan Tempat Wisata TUTUP Sementara

Baca Juga: Prediksi Hari Ini, Hujan Akan Guyur sebagian Jakarta Pada Minggu Malam

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari kitab Ath Thibbun Nabawi, adapun gula tebu mempunyai sifat panas dan basah.

Jenis gula terbaik adalah gula kristalnya putih, terutama bila gula itu gula lama. Gula yang didihkan dapat menghilangkan dahaga dan meredakan batuk.

Tebu tidak baik bagi lambung yang menghasilkan enzim untuk proses metabolisme, efek samping tebu dapat diredkan dengan jalan mencampurnya dengan jus jeruk.

Baca Juga: Unik, Kafe Model Pesawat di Thailand Membuat Rasa Sensasi Nyata dalam Pesawat

Baca Juga: Anda Ingin Jadi Perawat, Ini Syarat Wajib yang Harus Kamu Miliki

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Ath Thibbun Nabawi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x