Mentimun Ternyata Banyak Manfaatnya Jika Direndam, Salah satunya Bisa Membantu Melawan Kanker

- 21 September 2020, 15:00 WIB
ilustrasi mentimun
ilustrasi mentimun /Pixabay/monika1607

Substansi anti-inflamasi, fisetin ada pada mentimun yang berperan meningkatkan kesehatan otak dan mengurangi semua peradangan.

Air Mentimun juga dapat mencegah kerusakan otak dengan meningkatkan aliran darah ke otak.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 4 Disalurkan Mulai Hari ini, Segera Cek Rekening

10. Baik Untuk kulit dan rambut

Antioksidan hadir dalam Mentimun yang tercuci dalam air menjaga kulit kita untuk tetap bersinar dan selalu segar.

Silikon dan sulfur dalam mentimun juga dapat mempromosikan pertumbuhan rambut lebih cepat.

Itulah beberapa khasiat dari mentimun yang di rendam di dalam air minum.

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba dan menikmati.**

 

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x