Waspada, 4 Jenis Hewan Ini Bisa Tularkan Covid-19 Terhadap Manusia

- 9 Oktober 2020, 07:20 WIB
Ilustrasi ular python.
Ilustrasi ular python. /Pixabay

Peneliti mengetahuinya dengan memeriksa protein pada virus yang mengenali sel inang. Ini merupakan petunjuk penting karena dapat menjelaskan bagaimana virus dapat berpindah dari ular ke manusia.

Baca Juga: Update Harga HP Realme Terbaru 9 Oktober 2020: Mulai dari Realme U1, C1, C15 , 3 Hingga 6 Pro

Ular kobra dan krait adalah dua jenis ular berbisa yang banyak dijual di pasar hewan kota Wuhan. Kedua jenis ular ini kadang dijual untuk dikonsumsi.

2. Kelelawar

Kelelawar buah jadi hewan yang dianggap sumber utama inang Covid-19 yang menyebabkan penyakit SARS.

Kemampuan migrasi kelelawar membuatnya sebagai inang potensial bagi virus sehingga dapat menyebar luas ke berbagai daerah.

3. Unta

Jenis Hewan satu ini jadi hewan yang disebut sebagai sumber Covid-19 penyebab MERS. Oleh karena itu Kementerian Kesehatan RI sering mengimbau para jemaah haji agar berhati-hati menjaga jarak aman saat berinteraksi dengan unta.

Baca Juga: Bantuan Tunai Rp 500 Ribu Bagi 9 Juta Warga, Cara Mudah Cair Oktober Cek Nama Anda Disini

Baca Juga: Harga HP Vivo Terbaru 9 Oktober 2020 : Mulai dari Vivo X50, V19, V20 Hingga Vivo Y30

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah