Jarang Diketahui, Berikut 5 Penyebab Leher Gatal Salah Satunya Faktor Lingkungan

- 8 November 2020, 20:40 WIB
Ilustrasi leher gatal
Ilustrasi leher gatal /sehatq.com

 

MANTRA SUKABUMI - Anda mungkin pernah atau tengah mengalami leher gatal. Gatal di leher bisa bersifat sangat ringan hingga sangat parah.

Umumnya, leher gatal akan diikuti dengan berbagai gejala gatal di leher lainnya, seperti rasa nyeri, terasa hangat, memerah, membengkak, hingga muncul ruam kulit.

Pada dasarnya, sebagian besar kasus gatal di leher bukan merupakan suatu hal yang perlu dikhawatirkan. Sebab tanpa disadari, leher gatal yang Anda alami bisa saja disebabkan oleh beberapa hal di bawah ini.

Baca Juga: Hari Ini! Shopee Gajian Sale Hadirkan Gratis Ongkir, Cashback 100%, dan Flash Sale 60RB!

Baca Juga: Jarang Orang Tahu, Berikut 4 Olahraga yang Dianjurkan untuk Pasien Kanker

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, pada Minggu 8 November 2020. Berikut penyebab gatal pada leher antara lain:

1. Faktor lingkungan

Berada di lingkungan yang terlalu panas atau terlalu dingin juga dapat menyebabkan kulit di sekitar leher menjadi gatal. Begitu pula apabila kulit terpapar dengan sinar matahari. Inilah yang menjadi penyebab leher gatal selanjutnya.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah